Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Temukan Sarang Ular, Pria Ini Semangat Ambil Video, Saat Kameranya Jatuh, Ia Lakukan Hal yang Gila!

Sebagian besar dari kita pasti merasa takut pada ular. Melihat satu ekor ular saja sudah menggerakkan insting kita untuk segera berlari.

Penulis: Tiara Shelavie
zoom-in Temukan Sarang Ular, Pria Ini Semangat Ambil Video, Saat Kameranya Jatuh, Ia Lakukan Hal yang Gila!
YouTube/Michael Delaney
Sarang ular derik 

TRIBUNNEWS.COM - Sebagian besar dari kita pasti merasa takut pada ular.

Melihat satu ekor ular saja sudah menggerakkan insting kita untuk segera berlari.

Apalagi jika kita menemui sarang ular derik yang berisi belasan atau puluhan ekor sekaligus.

Pasti orang yang menemukannya akan langsung histeris.

Baca: Tampak Seperti Anak Perempuan yang Digandeng Ibunya Berjalan, tapi Saat Balik Badan, Mendadak Ngeri!

Namun, seorang pria asal Montana, USA, digerakkan oleh rasa penasarannya untuk melakukan sesuatu yang tidak pernah disarankan siapapun.

Melansir The Sun, Michael J Delaney berani ambil resiko ketika ia memutuskan untuk mendekat setelah melihat lubang penuh ular di dekat rumahnya.

Sarang ular derik
Sarang ular derik (YouTube)
Berita Rekomendasi

Menggunakan GoPro-nya, ia mulai merekam aktivitas ular-ular tersebut.

Baca: Sekilas Remaja Ini Seperti sedang Bersenang-senang Saja di Jendela, tapi Ketika di-Zoom Out, Astaga

Sarang ular derik
Sarang ular derik (YouTube)

Namun nampaknya, ular-ular itu tidak senang diganggu.

Mereka pun mulai menyerang kamera Michael.

Baca: Viral Foto Anjing Bawa Bayi Baru Lahir di Mulut, Kisah di Baliknya Buat Netizen Tercengang

Sarang ular derik
Sarang ular derik (YouTube)

Ular-ular itu menyeruduk kamera hingga akhirnya kamera itu terjatuh.

Namun, Michael tidak ingin kehilangan gadget kesayangannya begitu saja.

Baca juga: 6 Foto ini Perlihatkan Istana Brunei Darussalam Bertabur Kemewahan, Saingan Kerajaan Arab Nih!

Dengan menggunakan tongkat hockey miliknya, Michael berusaha meraih GoPro yang terjatuh di sarang ular tersebut.

Ia tidak menyadari bahaya yang mengancam hidupnya hingga ia berhasil mengambil kameranya kembali, melihat rekaman dan menyadari betapa dekatnya ia dengan kematian.

Sarang ular derik
Sarang ular derik (YouTube)

Baca: Wanita Pura-pura Mabuk untuk Lihat Bagaimana Reaksi Para Pria di Jalan, Ditolong atau Dimanfaatkan?

Lihat rekamannya berikut:

(Tribunnews.com, Tiara Shelavie)

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas