Seram, Beginilah Suara Seruling Kematian Milik Suku Aztec
Ini adalah sebuah alat yang digunakan suku Aztec untuk mengumumkan peristiwa-peristiwa penting. Seperti apa ya suaranya?
Editor: Aji Bramastra
TRIBUNNEWS - Suku Aztec adalah sebutan untuk kaum yang mendiami Amerika Tengah, tepatnya di sentral Meksiko.
Sejak ratusan tahun tahun lalu suku Aztec sudah terkenal dengan berbagai macam mitologinya yang menyeramkan.
Suku ini juga dikenal memiliki peradaban paling maju.
Banyak sekali peninggalan suku Aztec yang jadi incaran para arkeolog dan kolektor benda antik.
Contohnya saja Death Whistle alias seruling kematian.
Ini adalah sebuah alat yang digunakan suku Aztec untuk mengumumkan peristiwa-peristiwa penting.
Berita Rekomendasi