Saat Lalu Muhammad Zohri Jadi Juara Dunia Ternyata Ia Tak Sendiri, Ada 3 Suporter Menemani
Video itu membuat warganet tersentuh karena menganggap Zohri berjuang sendirian tanpa dukungan.
Penulis: juniantosetyadi
(TribunSolo.com/Galuh Palupi Swastyastu)
TRIBUNNEWS.COM - Kemenangan pelari Lalu Muhammad Zohri dalam ajang lari dunia kelompok umur 20 tahun versi Asosiasi Internasional Federasi Atletik (IAAF World U-20 Championship) menjadi viral.
Kemenangan sang juara dunia itu menyentuh hati netizen karena perjuangan yang dilalui oleh Zohri.
Sebelumnya, beredar video ketika Zohri mencari-cari bendera Indonesia usai ia sukses jadi juara.
Video itu membuat warganet tersentuh karena menganggap Zohri berjuang sendirian di Finlandia tanpa dukungan.
Namun hal itu ternyata keliru.
Zohri tak sendirian.
Berita Rekomendasi
Tiga suporter wanita asal Indonesia setia mendukungnya ketika Zohri bertanding.
Simak ceritanya.
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.