Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
DOWNLOAD
Tribun

Koin Tersangkut di Tenggorakan, Bocah 4 Tahun Ditolak 4 Rumah Sakit saat Cari Pertolongan

"Koin membuat napasnya terengah-engah karena tersangkut di tenggorokannya. Dia sangat kesakitan,"

Editor: Yulita Futty Hapsari
zoom-in Koin Tersangkut di Tenggorakan, Bocah 4 Tahun Ditolak 4 Rumah Sakit saat Cari Pertolongan
Ilustrasi
Ilustrasi Menggambarkan Koin Tersangkut di Tenggorakan, Bocah 4 Tahun Ditolak 4 Rumah Sakit saat Cari Pertolongan 

TRIBUNNEWS.COM - Seorang bocah 4 tahun di India menelan koin. Namun, empat rumah sakit menolaknya karena tidak memiliki peralatan untuk mengeluarkan koin tersebut.

Times of India mengabarkan pada Senin (13/8/2018), keluarga Arghya Biswas kesulitan mencari fasilitas medis untuk menangani koin 1 rupee yang masuk ke kerokongannya.

Kakek Arghya, Dinesh, mengatakan cucunya sedang bermain sendirian.

Kemudian, bocah laki-laki itu melihat uang logam dan menelannya.

"Koin membuat napasnya terengah-engah karena tersangkut di tenggorokannya. Dia sangat kesakitan," katanya.

"Kami pergi ke rumah sakit Universitas Kalyani dan rumah sakit JNM sekitar pukul 14.00," imbuhnya.

SIMAK VIDEO DAN BERITA SELENGKAPNYA DI SINI >>

Berita Rekomendasi
Sumber: Kompas.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Klik Di Sini!
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
×

Ads you may like.

© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas