Ternyata, Putri Diana Pernah Buat 'Perjanjian Cerai' dengan Iparnya
Putri Diana dan Sarah Ferguson pernah membentuk sebuah perjanjian cerai untuk mengakhiri pernikahan mereka yang tak bahagia.
Editor: Grid Network
TRIBUNNEWS.COM - Putri Diana dan Sarah Ferguson pernah membentuk sebuah perjanjian cerai untuk mengakhiri pernikahan mereka yang tak bahagia.
Namun, Princess of Wales dikabarkan mengingkari perjanjian dengan saudari iparnya itu.
Melansir express.co.uk pada Jumat (21/9/2018), Diana dan Sarah Ferguson menjadi dekat setelah keduanya sama-sama menikahi pangeran Kerajaan Inggris.
Sayangnya, baik pernikahan Diana-Pangeran Charles maupun Sarah-Pangeran Andrew tak berjalan dengan mulus.
Berita Rekomendasi
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.