Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Rumor Kim Jong Un Meninggal, Simak Fakta-fakta Kim Yo Jong, Sang Calon Pengganti

Nama Kim Yo Jong belakangan ramai diperbincangkan publik dunia. Berikut fakta-fakta singkat Kim Yo Jong yang sudah dirangkum Tribunnews.

Penulis: Ika Nur Cahyani
Editor: Daryono
zoom-in Rumor Kim Jong Un Meninggal, Simak Fakta-fakta Kim Yo Jong, Sang Calon Pengganti
Grid.id
Kim Yo Jong. 

Kabar itu lebih kuat saat Kim Yo Jong digadang menjadi Presiden Korea Utara di tengah rumor Kim Jong Un sakit hingga meninggal dunia.

Sekarang, para ahli mengklaim bahwa Kim Yo Jong tidak kalah kejam daripada saudara lelakinya jika dia mendapatkan tampuk pimpinan tertinggi Korea Utara.

Prof Natasha Lindstaedt, seorang pakar rezim totaliter, mengatakan kepada Mirror bahwa gender tidak akan menjadi penghalang Kim Yo Jong menjadi tiran baru. 

"Jika dia menjadi pemimpin tertinggi, hal yang sama berlaku untuknya dan dia akan menjadi seperti dewa dan setiap penggambarannya akan melakukan hal yang sama."

Lindstaedt menjelaskan, jika Kim Yo Jong berkuasa, maka ia juga akan dianggap sebagai Tuhan seperti saudaranya.

"Sangat mungkin bahwa dia akan mengambil pendekatan yang lebih kejam dari saudaranya ke dunia karena tingkat kemiskinan yang mereka alami," jelasnya.

(Tribunnews/Ika Nur Cahyani) (Kompas.com/Aditya Jaya Iswara)

BERITA REKOMENDASI
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas