Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Mantan Pejabat AS Beberkan Hubungan Khusus Trump dan Xi Jinping: Minta Bantuan Agar Menang Pemilu

AS-China tengah memanas, tapi orang ini sebut Trump kerja sama dengan Xi Jinping agar menang pemilu

Penulis: Ahmad Nur Rosikin
Editor: haerahr
zoom-in Mantan Pejabat AS Beberkan Hubungan Khusus Trump dan Xi Jinping: Minta Bantuan Agar Menang Pemilu
kompasiana.com
Presiden China. Xi Jinping dan Presiden Amerika Serikat, Donald Trump. 

TRIBUNNEWSWIKI.COM - Hubungan Amerika Serikat dan China kini tengah memanas.

Kedua negara santer berbalas tudingan sejak pandemi Covid-19 melanda dunia.

Akan tetapi pengakuan mengejutkan dibuat oleh Mantan Penasihat Keamanan Nasional AS, John Bolton, seperti diberitakan Washington Post, Kamis (18/6/2020).

John Bolton mengklaim, Trump berafiliasi dengan Presiden China Xi Jinping agar menang dalam Pemilu AS.

Jika klaim ini benar, maka keadaan menjadi klise.

Pasalnya Trump dan Xi yang sering serang di media, justru punya hubungan khusus di belakang.

Baca: UU tentang Uighur Diteken oleh Donald Trump, Reaksi China: Kami Akan Ambil Tindakan Balasan

Baca: Donald Trump Disebut ‘Meminta’ Xi Jinping untuk Membantunya Memenangkan Pemilu 2020

ILUSTRASI - Arsip foto memperlihatkan Presiden AS, Donald Trump, tersenyum saat akan menyampaikan pidato pembukaan pada Upacara Wisuda Akademi Militer AS 2020 di West Point, New York, 13 Juni 2020. Donald Trump berusia 74 tahun pada 14 Juni 2020.
ILUSTRASI - Arsip foto memperlihatkan Presiden AS, Donald Trump, tersenyum saat akan menyampaikan pidato pembukaan pada Upacara Wisuda Akademi Militer AS 2020 di West Point, New York, 13 Juni 2020. Donald Trump berusia 74 tahun pada 14 Juni 2020. (Photo by Nicholas Kamm / AFP)

Pertama, John Bolton membahas soal pembelian produk pertanian AS oleh China.

BERITA REKOMENDASI

Menurutnya, Trump meminta hal itu pada Xi Jinping dalam sebuah jamuan makan malam tahun lalu.

Konon hal itu bisa membantu mendongkrak suara untuk Trump.

BACA SELENGKAPNYA  --->

Sumber: TribunnewsWiki
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas