Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Diserang, Koalisi Arab Saudi Jatuhkan Rudal Balistik yang Diarahkan ke Ibu Kota Riyadh

Arab Saudi berhasilkan gagalkan serangan rudal kelompok Houthi yang targetkan ibu kota.

Penulis: Ahmad Nur Rosikin
Editor: haerahr
zoom-in Diserang, Koalisi Arab Saudi Jatuhkan Rudal Balistik yang Diarahkan ke Ibu Kota Riyadh
BBC
IUSTRASI - Arab Saudi berhasil gagalkan serangan rudal balistik 

TRIBUNNEWSWIKI.COM - Dunia militer akhir-akhir ini semakin panas.

Banyak negara yang berseteru dan terlibat konflik senjata secara terang-terangan.

Kini giliran Arab Saudi yang diserang rudal pada Selasa (23/6/2020).

Kelompok Houthi sudah mengatakan mereka yang melakukan serangan.

Serangan ke Ibu Kota Riyadh itu dilakukan menggunakan rudal balistik dan pesawat tanpa awak.

Diberitakan Kontan dari Reuters, targetnya ialah Kementerian Pertahanan dan pangkalan militer.

Tapi, koalisi di bawah pimpinan Arab Saudi yang bergerak di Yaman sebelumnya mengatakan, mereka telah berhasil mencegat rudal balistik yang ditembakkan ke arah Riyadh pada Selasa (23/6).

Berita Rekomendasi

Mereka mengatakan berhasil menjatuhkan rudal dan drone tersebut.

IUSTRASI - Rudal
IUSTRASI - Rudal (BBC)

Baca: Iran Menguji Coba Rudal Berdaya Jangkau 280 Km, Menhan Amir Hatami: Musuh-Musuh Iran Ketakutan

Tidak ada konfirmasi segera dari koalisi atau Pemerintah Arab Saudi atas pernyataan Kelompok Houthi yang menjadikan Kementerian Pertahanan dan Pangkalan Angkatan Udara Raja Salman sebagai sasaran serangan.

BACA SELENGKAPNYA --->

 
Sumber: TribunnewsWiki
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas