Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
DOWNLOAD
Tribun

Rusia Janji Akhiri Serangan Militer ke Ukraina Tapi Harus Penuhi Syarat Ini

Polishchuk menegaskan Rusia akan segera mengakhiri operasi militer khusus yang sudah mereka lakukan sejak 24 Februari itu.

Editor: Hasanudin Aco
zoom-in Rusia Janji Akhiri Serangan Militer ke Ukraina Tapi Harus Penuhi Syarat Ini
CFP/Newsaf.cgtn
KOTA MARIUPOL HANCUR LEBUR - Warga Kota Mariupol berjalan kaki menyeret troli belanjaan di antara puing-puing gedung dan kendaraan serta infrastruktur kota yang hancur lebur oleh gempuran tentara Rusia, 16 April 2022. 

Hingga saat ini, serangan Rusia ke Ukraina masih belum menunjukkan bukti-bukti akan berakhir.

Pasukan Rusia memang dikabarkan sudah mundur dari Kiev, tetapi mereka dilaporkan memfokuskan serangan ke timur dan selatan Ukraina.

Selain itu, masih ada ketakutan bahwa Rusia masih mungkin bakal melancarkan serangan lagi ke Kiev.

Sekilas tentang NATO

NATO adalah kependekan dari North Atlantic Treaty Organization atau dalam bahasa Indonesia disebut Pakta Pertahanan Atlantik Utara.

NATO adalah sebuah organisasi aliansi militer antar banyak negara yang terdiri dari 2 negara di Amerika Utara, 27 negara Eropa, dan 1 negara Eurasia yang bertujuan untuk keamanan bersama yang didirikan pada tahun 1949.

Organisasi ini berdiri sebagai bentuk dukungan terhadap Persetujuan Atlantik Utara yang ditanda tangani di Washington, DC pada 4 April 1949.

Berita Rekomendasi

Apa itu NATO?

NATO, merupakan kependekan dari North Atlantic Treaty Organization atau Pakta Pertahanan Atlantik Utara yang merupakan aliansi militer yang didirikan pada 4 April 1949.

Organisasi NATO atau Pakta Pertahanan Atlantik Utara berdiri usai Perang Dunia II.

Saat itu timbul persaingan antara Blok Barat dengan Uni Soviet.

Dikutip dari Kompas.com,  fungsi NATO adalah sebagai pertahanan kolektif, manajemen krisis, dan keamanan kooperatif.

Pada awalnya, anggota NATO adalah Belgia, Kanada, Denmark, Perancis, Islandia, Italia, Luksemburg, Belanda, Norwegia, Portugal, Inggris, dan Amerika Serikat.

Namun seiring berjalannya waktu anggota NATO pun berkembang

Halaman
123
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Klik Di Sini!
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
×

Ads you may like.

© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas