Drone Houthi yang Serang Tel Aviv Ternyata Sudah Terdeteksi, tapi Alarm Tak Dibunyikan Tepat Waktu
Karena kesalahan manusia, alarm tidak dibunyikan tepat waktu, dan drone menabrak sebuah gedung apartemen.
Penulis: Nuryanti
Editor: Pravitri Retno W
khaberni/HO
Kolase drone kelompok Houthi Yaman buatan Iran dan ledakan yang dihasilkan saat menjangkau Kota Tel Aviv di Israel dalam sebuah serangan yang tidak bisa dicegat tentara Israel, Jumat (19/7/2024).
Pejabat Israel menolak keputusan ICJ yang tidak mengikat, sementara pemukim Israel melancarkan serangan terhadap warga Palestina dan properti mereka di kota-kota dan desa-desa Tepi Barat yang diduduki.
Setidaknya 38.919 orang tewas dan 89.622 orang terluka dalam perang Israel di Gaza.
Jumlah korban tewas di Israel akibat serangan yang dipimpin Hamas pada 7 Oktober diperkirakan mencapai 1.139 orang, dengan puluhan orang masih ditawan di Gaza.
(Tribunnews.com/Nuryanti)
Berita lain terkait Konflik Palestina Vs Israel
Berita Rekomendasi