Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Kesehatan

Aman Gak Sih Bayi Dipijat? Simak Faktanya, Jangan Sembarangan Jika Tak Ingin Berujung Petaka

Oorangtua yang sering memijat bayinya dapat membantu membentuk ikatan dengan bayi pada hari-hari awal dan tahun pertama kehidupannya (bonding).

Editor: Anita K Wardhani
zoom-in Aman Gak Sih Bayi Dipijat? Simak Faktanya, Jangan Sembarangan Jika Tak Ingin Berujung Petaka
net
Pijat bayi1 

Masalah yang timbul bisa disebabkan karena tangan orangtua atau orang lain yang memijat bayi tidak bersih, bayi mungkin menderita infeksi karena bakteri.

Selain itu, tubuhnya yang lembut dan tulang bayi yang rentan tidak mampu mendapat banyak tekanan. Karena itu, tidak disarankan sembarang orang untuk memijat bayi.

Lalu siapa yang sebaiknya melakukannya?

Orangtua, namun diusahakan kondisi suasana hati sedang baik dan tidak disarankan saat sedang merasa frustrasi atau dalam suasana hati sedang marah.

Bila Ibu benar-benar rileks, itulah saat yang tepat untuk melakukan pijat bayi.

Jangan pernah memijat bayi dengan menggunakan minyak apa pun.

Lebih baik, gunakan minyak bayi biasa dengan sentuhan lembut dengan jemari Ibu.

Berita Rekomendasi

Saat melakukannya, amati reaksi anak dan kemudian lanjutkan. Lanjutkan hanya jika bayi menikmati. Tapi, berhentilah jika bayi tidak menyukainya.

Sumber: Nakita
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas