Manfaat Pakai Kaus Kaki Basah Saat Tidur, Ternyata Bisa Sembuhkan 3 Penyakit Ini
Jika mengalami sakit ringan, mungkin sebagian orang akan memilih untuk minum obat.
Editor: Aji Bramastra
TRIBUNNEWS.COM - Jika mengalami sakit ringan, mungkin sebagian orang akan memilih untuk minum obat.
Padahal ketergantungan pada obat juga tidak baik bagi kesehatan.
Nah, untuk mengatasi masalah kesehatan yang ringan ada berbagai cara untuk dilakukan.
Salah satunya adalah dengan memakai kaus kaki basah saat tidur.
Apakah kamu cukup familiar dengan cara ini?
Memakai kaus kaki basah saat tidur ternyata memiliki manfaat untuk sembuhkan 3 penyakit berikut :
Berita Rekomendasi