Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Kesehatan

Penderita Penyakit Autoimun Tak Bisa Makan Sembarangan

Penyakit autoimun memang sudah sering terdengar, tapi mungkin masih sedikit orang yang memahami penyakit ini dan gejalanya.

Editor: Anita K Wardhani
zoom-in Penderita Penyakit Autoimun Tak Bisa Makan Sembarangan
Ist
Makanan organik 

TRIBUNNEWS.COM - Penyakit autoimun memang sudah sering terdengar, tapi mungkin masih sedikit orang yang memahami penyakit ini dan gejalanya.

Autoimun merupakan yang terjadi pada sistem kekebalan tubuh menyerang sel-sel sehat yang ada di dalam tubuh.

Hal ini diakibatkan karena adanya 'error,' di mana sel-sel dalam tubuh tidak mengenal satu sama lain sehingga sel sehat sekalipun dianggap sebagai sel asing.

Cara kerja sel imun yang menyerang sel-sel asing yang masuk ke dalam tubuh menyebabkan sel sehat juga dianggap sebagai sel asing.

Hingga saat ini, masih belum diketahui apa penyebab penyakit autoimun.

Bahayanya, penyakit ini dapat menyerang organ-organ penting dalam tubuh seperti saraf, otak, hingga jantung dan ginjal.

Gejala Umum Autoimun

Berita Rekomendasi

Penyakit autoimun memiliki 80 gejala penyakit yang terjadi pada tubuh.

Setiap orang yang memiliki penyakit ini memang tidak mengalami gejala yang sama.

Ada seseorang yang mengalami rematik, radang usus, hingga diabetes melitus tipe 1.

Penyakit lainnya yang lebih berbahaya adalah lupus, yaitu penyakit yang disebabkan oleh menempelnya sei antibodi pada organ tubuh seperti ginjal, lambung, hati, dan jantung.

Penyakit lupus ini merupakan penyakit yang sempat menyerang Selena Gomez.

Gejala lainnya adalah Psoriasis, yaitu menumpuknya sel kulit sehingga kulit menjadi tebal dan bersisik dibarengi dengan ruam kemerahan dan munculnya bercak putih merah pada kulit.

Atasi dengan Mengatur Asupan Makanan

Halaman
12
Sumber: Sajian Sedap
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas