Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Kesehatan

Hati-hati dengan 5 Penyakit Ini Bila Kerap Rasakan Nyeri di Sisi Kiri Perut

Kerap rasakan nyeri di sisi kiri perut? Waspadai lima penyakit ganas ini dan penyebab lainnya.

Editor: Sri Juliati
zoom-in Hati-hati dengan 5 Penyakit Ini Bila Kerap Rasakan Nyeri di Sisi Kiri Perut
verywellfit.com
ILUSTRASI nyeri di sisi kiri perut. Kerap rasakan nyeri di sisi kiri perut? Waspadai lima penyakit ganas ini dan penyebab lainnya. 

Selain rasa sakit di sebelah perut bagian kiri, Anda akan mengalami demam dan tidak dapat mengeluarkan gas atau buang air besar.

3. Divertikulosis

Divertikulosis merupakan peradangan yang terjadi di dalam saluran pencernaan yang menimbulkan luka bernanah dan menyebabkan rasa sakit.

Gejalanya termasuk serangan diare, sembelit , mual, muntah, sakit perut, peradangan ekstrem, bahkan mungkin pendarahan dubur.

4. Batu ginjal

Terkadang, batu ginjal tidak menunjukkan gejala apa pun, terlebih saat masih dalam proses pembentukan.

Namun pada akhirnya, ukuran mereka akan terus membesar hingga menyebabkan Anda merasakan kesakitan.

Berita Rekomendasi

Rasa sakit ini mungkin menyerang bagian perut kiri, tapi ingatlah, ginjal letaknya lebih dekat dengan punggung.

Nyeri juga mudah muncul di sisi kanan perut karena ada ginjal bagian kanan.

5. Kista ovarium

Banyak perempuan yang menderita kista ovarium dan penyakit ini bisa muncul di sisi kiri perut.

Gejalanya antara lain keinginan makan yang kuat namun dibarengi rasa kenyang, siklus menstruasi yang tidak teratur, nyeri panggul, mual, muntah, dan ketidaknyamanan pada perut.

Selain lima penyakit di atas, masih ada beberapa kemungkinan lainnya yang menyebabkan perut bagian kiri terasa nyeri, di antaranya:

- Keracunan makanan

Halaman
123
Sumber: Nakita
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas