Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Kesehatan

Luke Perry Meninggal Karena Stroke, Waspadai 10 Tanda Awal Stroke di Usia Muda

Luke Perry meninggal karena stroke di usianya yang baru 52 tahun, ini gejala stroke di usia muda.

Editor: Delta Lidina Putri
zoom-in Luke Perry Meninggal Karena Stroke, Waspadai 10 Tanda Awal Stroke di Usia Muda
Screenrant.com/morningticker.com
Luke Perry meninggal terkena stroke 

TRIBUNNEWS.COM - Luke Perry meninggal karena stroke di usianya yang baru 52 tahun, ini gejala stroke di usia muda.

Secara mengejutkan, bintang Beverly Hills, Luke Perry meninggal dunia pada Senin (4/3/2019) di California waktu setempat.

Penyebab Luke Perry meninggal karena penyakit stroke.

Diketahui, Luke Perry meninggal dunia setelah seminggu terkena stroke.

"Keluarga menghargai dukungan dan doa yang diberika kepada Luke, dan dengan hormat meminta privasi saat berkabung ini," kata Juru Bicara Perry, Arnold Robinson, dilansir oleh BBC.

Semasa hidup, Luke Perry pernah membintangi film, serial dan acara telivisi Hollywood, di antaranya Buffy the Vampire Slayer, Oz, 8 Seconds, The Fifth Element hingga Riverdale.

 Luke Perry, Aktor Beverly Hills Meninggal karena Stroke, Ternyata Ini Pemicu Stroke di Usia Muda

Luke Perry meninggal di usia 52 tahun.

Berita Rekomendasi

Usia yang tergolong cukup muda untuk terkena penyakit stroke.

Stroke tak hanya menyerang mereka yang sudah berusia lanjut.

Kamu yang masih muda pun seharusnya waspada dengan serangan stroke yang mendadak.

Halaman selanjutnya >>>>

Sumber: TribunStyle.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas