Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Kesehatan

Sedikit yang Tahu, 5 Sayuran ini Bisa Picu Penyakit Bahkan Kelumpuhan Saraf Bila Dikonsumsi Mentah

Hati-hati bila dikonsumsi secara mentah, 5 sayuran ini bisa memicu penyakit, mulai mual muntah hingga kelumpuhan saraf.

Editor: Nakita
zoom-in Sedikit yang Tahu, 5 Sayuran ini Bisa Picu Penyakit Bahkan Kelumpuhan Saraf Bila Dikonsumsi Mentah
IST
Ilustrasi, beberapa sayuran ini berbahaya bila dikonsumsi secara mentah. 

TRIBUNNEWS.COM - Sayuran kaya dengan vitamin dan mineral sehingga perlu dikonsumsi setiap hari.

Sayuran biasanya dikonsumsi dalam keadaan mentah karena lebih terasa kesegarannya dan kandungan gizinya tidak banyak hilang.

Sayangnya, tidak semua sayuran aman dikonsumsi mentah, beberapa sayuran ini malah bisa menimbulkan penyakit bila dikonsumsi secara mentah.

Terong, misalnya, bila dikonsumsi dalam keadaan mentah dan berlebihan, dapat menyebabkan sakit perut, diare dan gejala lainnya seperti muntah, sakit kepala, mual dan pusing.

Sebagian kentang juga bisa menimbulkan efek dahsyat bila dikonsumsi secara mentah.

Ada sebagian kentang yang mengandung kadar solamin tinggi bila dikonsumsi berlebihan dapat menyebabkan gangguan pencernaan, bahkan kelumpuhan saraf pusat.

Yuk, kenali lebih jauh, sayuran yang berbahaya bila dikonsumsi dalam keadaan mentah.

Berita Rekomendasi

Halaman Selengkapnya --->>>

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas