Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
DOWNLOAD
Tribun Kesehatan

Berbahaya Bagi Otak Bila Dikonsumsi, Berikut Daftar Ikan yang Punya Kandungan Merkuri Tinggi

Badan pengawas makanan dan obat-obatan Amerika Serikat melaporkan, ada beberapa jenis ikan yang mengandung merkuri dan berbahaya bagi kesehatan

zoom-in Berbahaya Bagi Otak Bila Dikonsumsi, Berikut Daftar Ikan yang Punya Kandungan Merkuri Tinggi
Tribunnews/JEPRIMA
Sejumlah pedagang saat mulai melakukan aktifitas di Pasar Ikan Modern Muara Baru, Jakarta Utara, Jumat (22/2/2019). Pasar Ikan Modern Muara Baru yang dibangun diatas lahan seluas 9.856 meter persegi tersebut kini sudah mulai ditempati oleh para pedagang ikan. (Tribunnews/Jeprima) 

TRIBUNNEWS.COM - Ikan dikenal sebagai salah satu sumber protein selain daging dan ayam.

Bahkan, ahli gizi merekomendasikan ikan sebagai pelengkap gizi dan protein dalam tubuh.

Nutrisi dalam ikan sangat tinggi, bahkan lebih tinggi dibanding daging dan ayam.

Ditambah lagi, harga ikan mungkin lebih terjangkau dibandingkan daging dan ayam.

Selain sebagai sumber protein, ikan juga bagus untuk membentuk otot, tulang, kesehatan kulit, otak, hingga organ tubuh.

Beberapa jenis ikan juga kaya omega-3, asam lemak yang membantu mengobati berbagai penyakit termasuk gangguan mental, kesehatan jantung dan mencegah kanker.

Ikan juga sumber makanan terbaik yang kaya vitamin D.

Berita Rekomendasi

Tetapi, sebelum Anda mengonsumsi ikan, ada baiknya ketahui informasi berikut ini.

The US Food and Drug Administration and the Environmental Protection Agency (FDA) atau badan pengawas makanan dan obat-obatan Amerika Serikat melaporkan, ada beberapa jenis ikan yang mengandung merkuri.

Seperti yang kita tahu, merkuri adalah zat beracun.

Ke Halaman 2 ==>

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Klik Di Sini!
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
×

Ads you may like.

© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas