Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
DOWNLOAD
Tribun Kesehatan

Pemberian ASI di Masa Pandemi Covid-19, Ini yang Harus Jadi Perhatian

Dari data ilmiah disebutkan bahwa penularan selama hamil sangat jarang terjadi dan belum ada bukti ilmiah virus covid-19 terdeteksi di ASI.

Penulis: Eko Sutriyanto
Editor: Willem Jonata
zoom-in Pemberian ASI di Masa Pandemi Covid-19, Ini yang Harus Jadi Perhatian
iStockphoto
Setelah melahirkan 

Dan Dalam penggunaannya ASIP harus direndam dahulu pada wadah isi air hangat, dan jangan direbus di atas kompor masak.

"ASIP hanya digunakan sekali pakai dan tidak dapat disimpan kembali," katanya.

Saat penyimpanan ASIP, volume dalam botol maksimal 150ml dan saat pemberian, maksimal kurang dari 12 jam setelah dikonsumsi.

Jika pemberian ASI harus dilakukan di tempat umum maka wajib perhatikan hal berikut:

Kebersihan

Sebelum menyusui di tempat umum, seperti ruang laktasi, cuci tangan terlebih dahulu dengan sabun dan air mengalir. Alternatifnya, gunakan Hand Sanitizer.

Masker

Masker penting digunakan di tempat umum, mengingat saat pandemi covid-19 masih berlangsung.

Berita Rekomendasi

Gunakan Nursing Cover

Penggunaan Nursing Cover dapat menjadi penghalang agar bayi tidak mudah terpapar oleh lingkungan di tempat menyusui, dengan begitu resiko penularan pun bisa berkurang.

“Pada prinsipnya, besarnya manfaat menyusui sebenarnya jauh melebihi potensi risiko penularan dan penyakit lain yang terkait covid-19, jadi untuk para ibu menyusui jangan takut memberikan ASI pada bayinya” katanya.

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Klik Di Sini!
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
×

Ads you may like.

© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas