Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Kesehatan

Manfaat Bawang Putih bagi Kesehatan, Dapat Turunkan Risiko Kanker dan Kadar Kolestrol

Hampir seluruh masakan membutuhkan bawang putih sebagai bahan dasar. Dengan memakan bawang putih mentah dapat memberikan efek yang baik bagi tubuh.

Penulis: Devi Rahma Syafira
Editor: Sri Juliati
zoom-in Manfaat Bawang Putih bagi Kesehatan, Dapat Turunkan Risiko Kanker dan Kadar Kolestrol
Tribunjualbeli
Manfaat bawang putih bagi kesehatan. Hampir seluruh masakan membutuhkan bawang putih sebagai bahan dasar. Dengan memakan bawang putih mentah dapat memberikan efek yang baik bagi tubuh. 

TRIBUNNEWS.COM - Simak manfaat bawang putih bagi kesehatan, selengkapnya dalam artikel ini.

Bawang putih merupakan salah satu bahan masak yang selalu ada di dapur.

Hampir seluruh masakan membutuhkan bawang putih sebagai bahan dasar.

Selain sebagai bumbu dapur, bawang putih juga memiliki manfaat untuk kesehatan tubuh manusia.

Lalu, apa saja manfaat bawang putih?

Baca juga: 10 Manfaat Brokoli untuk Kesehatan: Dapat Mengurangi Kolestrol hingga Meningkatkan Kesehatan Tulang

Baca juga: 7 MANFAAT Jahe untuk Kesehatan, Mulai dari Mencegah Kanker hingga Meredakan Mual

Mudah sekali berubah warna, terungkap cara menyimpan bawang putih cincang agar tetap segar
Mudah sekali berubah warna, terungkap cara menyimpan bawang putih cincang agar tetap segar (iStockphoto)

Manfaat Bawang Putih

Berikut manfaat bawang putih bagi kesehatan yang dikutip kemkes.go.id dan Times of India.

BERITA TERKAIT

1. Meredakan infeksi, radang, dan pilek

Mengonsumsi bawang putih mentah mampu meredakan infeksi, radang dan pilek.

Pasalnya, bawang putih kaya akan allicin, yaitu senyawa yang memiliki fungsi antivirus, antimikroba, dan antijamur.

Aliicin dipercaya ampuh membunuh berbagai organisme yang bisa menyebabkan penyakit.

Dalam sebuah studi dalam jurnal Advances in Therapy membuktikan dengan makan bawang putih mentah di musim flu bisa meningkatkan daya tahan tubuh sekaligus mencegah penyakit tersebut.

2. Menurunkan risiko kanker

Berdasarkan penelitian, bawang putih memiliki kandungan senyawa sulfur bioaktif yang bisa mencegah pembentukan sel kanker dalam tubuh.

Halaman
123
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas