Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Kesehatan

8 Fakta Jeruk Nipis: Punya Banyak Manfaat untuk Kesehatan Tubuh

Simak sejumlah fakta terkait jeruk nipis, memiliki banyak manfaat untuk kesehatan tubuh.

Penulis: Nurkhasanah
Editor: Sri Juliati
zoom-in 8 Fakta Jeruk Nipis: Punya Banyak Manfaat untuk Kesehatan Tubuh
freepik
Ilustrasi jeruk nipis - Simak sejumlah fakta terkait jeruk nipis, memiliki banyak manfaat untuk kesehatan tubuh. 

Wabah kolera telah terjadi di Afrika Barat dan para peneliti menemukan bahwa jus jeruk nipis dapat membunuh bakteri berbahaya.

7. Sebagai pelengkap makanan dan wewangian

Kulit jeruk nipis dapat digunakan untuk membuat minyak murni yang memiliki wangi kuat.

Minyak ini dapat digunakan dalam beberapa cara.

Penggunaan minyak dari jeruk nipis yang populer adalah penyedap makanan dan menambahkan aroma segar ke berbagai produk.

8. Mengandung vitamin dan mineral penting

Sama seperti buah jeruk lainnya, jeruk nipis juga menawarkan banyak vitamin dan mineral, termasuk potasium.

Berita Rekomendasi

Kalium penting untuk menjaga fungsi saraf dan tingkat tekanan darah yang sehat.

Buah jeruk nipis juga terkait dengan antioksidan dan bioflavonoid yang diyakini para peneliti dapat menurunkan kemungkinan kanker.

(Tribunnews.com/Nurkhasanah)

Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
×

Ads you may like.

© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas