Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Kesehatan

8 dari 10 Orang Indonesia Alami Neuropati Tanpa Terdiagnosis Lebih Awal

Penyakit kronis kerusakan saraf tepi dengan gejala seperti kebas, kesemutan di tangan dan kaki yang jika terlambat tertangani dapat menjadi permanen. 

Penulis: Aisyah Nursyamsi
Editor: Willem Jonata
zoom-in 8 dari 10 Orang Indonesia Alami Neuropati Tanpa Terdiagnosis Lebih Awal
halodoc
ilustrasi. 

Yaitu melalui kampanye “Hidup Bebas Tanpa Kebas dan Kesemutan” dan mengajak masyarakat untuk melakukan deteksi dini neuropati dengan Neurometer.

Neurometer merupakan aplikasi penilaian risiko neuropati pertama di Indonesia, sekaligus pemecahan Rekor MURI Deteksi Risiko Neuropati Terbanyak. 

Kegiatan ini didukung oleh Kementerian Kesehatan Republik Indonesia dan Perhimpunan Dokter Spesialis Saraf Indonesia (PERDOSSI).

Brand Director Personal Healthcare P&G Health Indonesia, Anie Rachmayani ungkap jika, “Kampanye “Hidup Bebas Tanpa Kebas dan Kesemutan” terdiri dari berbagai kegiatan.

Di antaranya seperti seminar, pelaksanaan Neuropathy Check Point di 5 titik di Jakarta & sekitarnya. 

Lalu ada, edukasi awam melalui media sosial, dan mengajak masyarakat melakukan deteksi dini risiko neuropati dengan Neurometer.

"Kami berharap dapat meningkatkan kesadaran tentang bagaimana gejala neuropati. Serta mendorong mereka untuk melakukan deteksi dini dan pengobatan tepat dengan asupan vitamin B neurotropik yang telah terbukti efektif,” tutup Anie.

BERITA TERKAIT
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas