Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Lifestyle

Dari Diet Ekstrem Sampai Pipis di Cangkir, Mantan Kontestan Kebugaran Bikini Blak-blakkan

Seorang mantan kontestan dalam kompetisi kebugaran bikini membeberkan rahasia luar biasa yang terjadi di belakang layar panggung glamor tersebut.

Editor: Robertus Rimawan
zoom-in Dari Diet Ekstrem Sampai Pipis di Cangkir, Mantan Kontestan Kebugaran Bikini Blak-blakkan
dailymail.co.uk
Cosette Jarrett, wanita asal Salt Lake City membagi banyak pengalamannya saat mengikuti kontes tersebut. 

Itulah sebabnya mengapa selama hari kompetisi, para kontestan kencing di cangkir.

Ini untuk mencegah sesuatu yang dapat mengacaukan hasil berjemur mereka di daerah pantat atau paha atas.

"Pelatih menyarankan agar kencing di cangkir kemudian membuangnya ke toilet. Kedengarannya memang buruk, tapi kenyataannya lebih buruk," ungkapnya.

Sedangkan untuk bikini, mereka didorong untuk menghabiskan $ 350 sampai $ 1000 untuk sekali tampil agar terkesan sempurna.

Pelatih Cosette meminta agar ia memesan bikini dari pembuat jas Utah karena sudah paham apa yang dicari yuri.

Baju harus memenuhi standar Komite Physique Nasional atau Asosiasi Nasional Gym agar dapat menang kompetisi.

Selanjutnya bikini direkatkan dengan lem karpet atau perekat lainnya pada tubuh untuk menghindari hal-hal yang tidak diinginkan.

Berita Rekomendasi

Akhirnya, tubuh dilumuri dengan minyak goreng agar terlihat mengkilap.

Namun setelah rangkaian kompetisi yang panjang itu, Cosette tidak ingin fokus di dunia kebugaran.

Ia sangat tertarik dengan banyaknya wanita yang bersaing dalam waktu lama untuk membangun karir dalam industri kebugaran. (dailymail.co.uk)

Sumber: Tribun Jogja
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Berita Populer
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas