Belatung Keluar dari Bisul di Tubuh Bocah, Seekor Hewan Jadi Penyebab
Wabita itu juga melihat nanah lalu menekannya, dan tiba-tiba keluar belatung hidup.
Penulis: Aprilia Saraswati
Editor: Eleonora Padmasta Ekaristi Wijana
Facebook Colaljo Nalitnab Monique
Pengguna akun Facebook Colaljo Nalitnab Monique menceritakan tentang belatung yang keluar dari bisul anaknya, Selasa (2/10/2018).
TRIBUNNEWS.COM - Seorang ibu di Filipina menceritakan pengalaman anaknya yang membuat traumatis.
Kejadian itu diceritakan di Facebook Colaljo Nalitnab Monique, Selasa (2/10/2018).
Awalnya ia menemukan empat bisul di lengan, kepala, dada, dan jari anaknya.
Ia mengira itu infeksi lalu membawa anaknya ke dokter dan diberi krim antibiotik.
Namun anaknya sering berterik, "kepalaku" atau "kakiku".
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.