Ditemani 'Agnez Mo' di Kereta, Ridwan Kamil: Semoga Bu Cinta Tidak Jeleus
Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil ditemani 'Agnez Mo' dalam perjalanan di kereta.
Penulis: Eleonora Padmasta Ekaristi Wijana
TRIBUN-VIDEO.COM - Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil ditemani 'Agnez Mo' dalam perjalanan di kereta.
Candaan itu ia ungkap di Instagram, Rabu (14/11/2018).
Kang Emil, sapaan akrabnya, mengunggah foto dan video ketika berada di dalam kereta api.
Tampak dirinya duduk sendiri sambil memegang tablet.
Di depannya terlihat sosok penyanyi papan atas Agnez Mo.
SIMAK VIDEO DAN BERITA SELENGKAPNYA DI SINI >>
Berita Rekomendasi
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.