Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Lifestyle

Ingin Kue Sus Buatan Anda Mengembang Sempurna dan Anti Kempes? Ikuti Tips Ini

Bukan hanya agar cantik tampilannya, kue sus yang mengembang otomatis akan menjadi kopong di dalamnya.

Editor: Anita K Wardhani
zoom-in Ingin Kue Sus Buatan Anda Mengembang Sempurna dan Anti Kempes? Ikuti Tips Ini
sajian sedap
Kue sus 

TRIBUNNEWS.COM- Begini tips agar kue sus mengembangdan tidak kempes.

Kalau kue sus mengembang dan tidak kempes, hasilnya pasti cantik dan disuka.

Makanya, pemula harus tahu tips agar kue sus mengembang dan tidak kempes.

Kue sus yang sukses tentu harus mengembang sempurna, meninggi dan tidak kempes.

Bukan hanya agar cantik tampilannya, kue sus yang mengembang otomatis akan menjadi kopong di dalamnya.

Bagian kopong inilah yang nantinya akan diisi vla, cream, dan aneka isi lainnya.

Sayangnya, masih banyak dari kita yang gagal membuat sus.

Berita Rekomendasi

Kue sus tidak bisa mengembang, malah melebar atau kempes.

Berikut ini, tips agar kue sus mengembang dan tidak kempes.

1. Telur, air, atau margarin harus pas.

Kalau penggunaan bahan telur, air, atau margarin terlalu banyak, adonan sus pasti lebih cair dan hasilnya jadi lebih sulit mengembang.

Tapi, yang paling sering terjadi adalah kebanyakan menggunakan telur.

Ketahuilah, rumus membuat kue sus sebenarnya sangat mudah.

Perbandingan air, tepung, dan margarin adalah 2 : 1 : 1. Jadi, kalau menggunakan 200 ml air, kita membutuhkan 100 gram terigu dan 100 gram mentega.

Halaman
12
Sumber: Sajian Sedap
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas