Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Lifestyle

Noda Kuning Pada Bantal Menjijikkan, Bagaimana Menghilangkannya?

Noda kuning pada bantal yang sering digunakan merupakan hal lumrah. Noda ini kemungkinan berasal dari air liur yang keluar tanpa sengaja.

Editor: Willem Jonata
zoom-in Noda Kuning Pada Bantal Menjijikkan, Bagaimana Menghilangkannya?
reader digest
Noda kuning pada bantal 

TRIBUNNEWS.COM - Noda kuning pada bantal yang sering digunakan merupakan hal lumrah. Noda ini kemungkinan berasal dari air liur yang keluar tanpa sengaja ketika Anda sedang tertidur.

Nah, ketika kamu melihat betapa menjijikkannya bantal-bantal itu, kamu mungkin tergoda untuk membuangnya dan membeli yang baru.

Tetapi jika kamu bertanya-tanya bagaimana cara memutihkan bantalbernoda kuning, itu dapat dilakukan dengan sangat sederhana menggunakan beberapa produk rumah tangga biasa.

Tidak peduli seberapa bagus pelindung bantalmu, cepat atau lambat kamu akan menemukan noda kuning di bantal.

Baca: Jarang Ganti Sarung Bantal Bisa Picu Masalah Pada Kulit Wajah

Betapapun berhati-hati kita dengan kebersihan pribadi kita, keringat yang tak terhindarkan dan mungkin air liur akan meresap ke bantal.

Dan itu bahkan sebelum kita menyebutkan tungau debu, sel kulit, dan mungkin kutu busuk!

Kamu juga tidak boleh membeli bantal di toko barang bekas karena risiko infestasi kutu busuk dan kotoran lainnya.

Berita Rekomendasi

Bantal juga bisa digunakan selama bertahun-tahun tanpa dibersihkan.

Untuk membersihkannya, kamu bisa mencuci bantal lebih sering daripada yang kamu pikirkan karena hal ini.

Selain itu, kamu juga bisa melakukan metode ini, yang kamu butuhkan adalah.

1 cangkir deterjen bubuk

1 cangkir deterjen

1 cangkir pemutih

1/2 cangkir boraks

Halaman
12
Sumber: Idea
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas