Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Lifestyle

Mirip Tragedi Rendang, Video Pertengkaran Kaum Emak Diawali Ambil Makanan dan Dimasukkan ke Plastik

Viral video ibu-ibu berantem gara-gara salah seorang dari mereka tak terima ditegur ketika mengambil makanan banyak di pesta pernikahan.

Editor: Anita K Wardhani
zoom-in Mirip Tragedi Rendang, Video Pertengkaran Kaum Emak Diawali Ambil Makanan dan Dimasukkan ke Plastik
facebook
VIRAL, Ibu Ini Masukkan Makanan Prasmanan ke Kantongan Plastik, Lalu Marah karena Ditegur 

TRIBUNNEWS.COM - Viral video ibu-ibu berantem gara-gara salah seorang dari mereka tak terima ditegur ketika mengambil makanan banyak di pesta pernikahan.

Pertengkaran dua ibu-ibu ribut ini tampak terekam oleh kamera saat itu.

Keributan keduanya yang berdandan cantik layaknya ke pesta pernikahan itu, diduga karena diantara mereka ada yang mengambil porsi makanan banyak.

Ibu tersebut tampak telah membawa piring yang berisi banyak makanan saat itu.

Kendati demikian, ibu tersebut juga memasukkan makanan prasmanan tersebut ke kantong plastik.

Saat itu terlihat beberapa orang mengantre di belakangnya.

Baca: Videonya Viral, Wajah Ibu-ibu Berantem Rebutan Rendang di Kondangan Dikenali, Sering Main Film

Ibu-ibu Cekcok Gara-gara Ambil Makanan Banyak (Kolase Facebook Nike Bi'Ay)
Ibu-ibu Cekcok Gara-gara Ambil Makanan Banyak (Kolase Facebook Nike Bi'Ay) ()

Perilaku ibu tersebut lantas menjadi perhatian orang-orang di lokasi.

Berita Rekomendasi

Lantas ibu itu juga diingatkan oleh seorang wanita lainnya.

Meski demikian, ibu tersebut tampak tak terima dan justru marah-marah.

Keduanya bahkan terlibat adu mulut dan saling tunjuk.

Penelusuran TribunJakarta.com, video tersebut diunggah di laman Facebook Nike Bi'Ay.

Berikut video lengkapnya:

Kejadian Serupa

Sepanjang Selasa (17/9/2019) sejak pagi hingga malam, sebuah video yang memperlihatkan pertengkaran 2 emak-emak di sebuah kondangan, menjadi viral.

Halaman
123
Sumber: TribunJakarta
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Berita Populer
© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas