Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Lifestyle

Chord Gitar Lagu 'Inspirasi Sahabat' - Kotak feat Melly Mono, New Entry Top 100 Billboard Indonesia

Lagu berjudul “Inspirasi Sahabat” kolaborasi band Kotak bersama Melly Mono, masuk 'new entry' peringkat ke 90 di Top 100 Billboard Indonesia.

Penulis: Oktaviani Wahyu Widayanti
Editor: Garudea Prabawati
zoom-in Chord Gitar Lagu 'Inspirasi Sahabat' - Kotak feat Melly Mono, New Entry Top 100 Billboard Indonesia
YouTube Kotak Band Official
Inspirasi Sahabat - Kotak ft Melly Mono Billboard Indonesia 2020 

TRIBUNNEWS.COM - Lagu berjudul “Inspirasi Sahabat” masuk 'new entry' peringkat ke 90 di Top 100 Billboard Indonesia.

Dilansir dari sosial media instagram @billboard_ina, lagu ini merupakan kolaborasi band Kotak bersama Melly Mono, yaitu mantan vokalis She band.

Suara manis Melly berpadu dengan musik pop rock band Kotak, membuat lagu ini masuk dalam daftar 100 Top Billboard Indonesia.

Video musik kolaborasi ini telah dirilis sejak tanggal 5 Desember 2019, dan sudah ditonton oleh hampir dua ratus ribu kali penonton di YouTube.

(Link download lagu ada di akhir berita)

Berikut chord gitar dan lirik lagu 'Inspirasi Sahabat' - Kotak feat Melly Mono:

Intro : D E D E

Berita Rekomendasi

 D      E       D    E
pagi jelang hangat mentari yang datang

 D    E     D   A
sambut senyuman yang ada

 
 D    E      D       E
pagi menyapa buat dirimu bahagia

 D     E     G    E
sambut harapan yang nyata..

    D                Bm
tuk memulai jalani hari siapkan dirimu

  A       D
kembali kembali..

 D         E
cepat-cepat jangan terlambat

Halaman
1234
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas