Tes Kepribadian: Posisi Tidur Favoritmu dapat Ungkapkan Karaktermu yang Sebenarnya
Tes kepribadian : posisi tidur favoritmu ternyata dapat mengungkapkan karaktermu yang sebenarnya.
Penulis: Rica Agustina
Editor: Whiesa Daniswara
Terkadang kamu bisa menjadi seorang yang keras kepala, kuat, dan penuntut.
Posisi 6
Apabila kamu menyukai posisi tidur terlentang ke bawah dengan satu kaki sedikit terangkat, kamu adalah tipe orang yang memiliki kepribadian yang tidak terduga.
Suasana hatimu seringkali berubah begitu cepat sehingga membuat bingung orang-orang disekitarmu.
Kamu kesulitan untuk menentukan dan membuat keputusan.
Namun, kamu adalah orang yang menyukai petualangan.
Selain itu, kamu memiliki ketengan dan ketelitian yang bisa diandalkan.
Berita Rekomendasi
(Tribunnews.com/R Agustina)