Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Lifestyle

Dokter Reisa Bagikan Tips Untuk Para Ibu Siasati Kebosanan Anak Selama di Rumah Aja

Dokter Reisa Broto Asmoro punya tips menarik untuk para ibu dalam menyiasati kebosanan anak-anak selama di rumah aja.

Editor: Nakita
zoom-in Dokter Reisa Bagikan Tips Untuk Para Ibu Siasati Kebosanan Anak Selama di Rumah Aja
Tribunnews.com/kolase
Dokter Reisa Broto Asmoro 

TRIBUNNEWS.COM - Dokter Reisa bagikan tips untuk para ibu siasati kebosanan anak selama di rumah aja.

Selama berada di rumah, kegiatan yang dilakukan Anda dan keluarga hanya berulang dan itu-itu saja.

kalau dihitung memang kurang lebih sudah satu bulan sejak pemerintah mengimbau masyarakat untuk di rumah aja.

Pasalnya, wabah virus corona di Indonesia semakin hari mengalami pelonjakan yang begitu tajam. 

Hal tersebut lah yang mendorong pemerintah membuat himbauan untuk bekerja, belajar, dan beribadah di rumah guna memutus rantai penyebaran wabah virus corona

Pihak sekolah pun akhirnya meniadakan kegiatan belajar mengajar lewat tatap muka. 

Semua kegiatan belajar di lakukan secara e-learning di rumah masing-masing siswa.

Berita Rekomendasi

Hal tersebut menyebabkan anak akan lebih banyak menghabiskan waktu di rumah saja. 

Yang menjadi permasalahan, saat ini banyak anak yang sudah dilanda rasa bosan karena terus berada di rumah.

Lanjut ke Halaman Berikutnya

Sumber: Nakita
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Berita Populer
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas