Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Lifestyle

Cara Membuat Nastar Kacang dan Kastengel Cornflake, Resep Kue Kering Lebaran yang Mudah

Berikut cara membuat nastar kacang dan kastengel cornflake, yang cocok dihidangkan saat lebaran.

Penulis: Nuryanti
Editor: Sri Juliati
zoom-in Cara Membuat Nastar Kacang dan Kastengel Cornflake, Resep Kue Kering Lebaran yang Mudah
Sajian Sedap
Kastengel Cornflake 

TRIBUNNEWS.COM - Berikut cara membuat nastar kacang dan kastengel cornflake, yang cocok dihidangkan saat lebaran.

Nastar kacang merupakan kue kering yang diisi dengan selai nanas yang manis.

Kue khas lebaran ini dibuat dengan toping kacang madu dengan rasa manis dan gurih.

Simak resep nastar kacang yang Tribunnews.com himpun dari laman SajianSedap.com:

Membuat nastar kacang membutuhkan waktu sekira 60 menit.

Bahan untuk isi nastar:

500 gram nanas, parut

BERITA TERKAIT

150 gram gula pasir

1/4 sendok teh garam

3 butir cengkeh

3 cm kayumanis

Bahan untuk kulit:

200 gram margarin

1/4 sendok teh garam

Halaman
1234
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas