Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Lifestyle

Gaji UMR Tapi Bisa Investasi? Dapatkan Ilmunya Langsung di #MATALOKALIVE!

Mau gaji kamu puluhan juta sekalipun, kalau tidak bisa mengatur keuangan dengan baik, bakalan sama saja.

Editor: Content Writer
zoom-in Gaji UMR Tapi Bisa Investasi? Dapatkan Ilmunya Langsung di #MATALOKALIVE!
Tribunnews.com
Siasat Mengatur Keuangan Bagi Kamu yang Bergaji UMR. 

TRIBUNNEWS.COM – Punya teman yang selalu ngeluh gaji UMR-nya? Mau gaji kamu puluhan juta sekalipun, kalau tidak bisa mengatur keuangan dengan baik, bakalan sama saja.

Makanya, semenjak sedini mungkin kamu mesti paham bagaimana cara berinvestasi atau mengolah uang supaya siap untuk masa depan.

Nah, lewat program Matalokalive: Financial Plan untuk Gaji UMR, kamu bisa mendapatkan edukasi manajemen finansial yang tepat secara gratis! 

Menghadirkan Capital Market Practitioner, Arnendra Vimardano, Tribunners bisa mengetahui pembagian keuangan yang ideal dan tepat, memulai investasi bagi mereka yang bergaji UMR, jenis investasi yang bisa dipilih, hingga solusi bagi mereka yang memiliki utang dan bingung antara memilih asuransi atau investasi.

Bagi yang tertarik, MATALOKALIVE kali ini bisa kalian saksikan lewat Zoom pada Minggu, 21 Juni 2020 pukul 19.30 WIB secara gratis. Untuk itu, kamu perlu daftar dulu ya di sini!

Semoga acara Financial Plan untuk Gaji UMR ini bermanfaat dan bisa menjadi langkah awal bagi kalian untuk mengatur keuangan secara bijak sehingga bisa dinikmati kelak.

Berita Rekomendasi
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Berita Populer
© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas