Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Lifestyle

BACAAN Surah Al Jumu'ah 11 Ayat, Lengkap dengan Arab dan Latinnya

Berikut ini adalah bacaan Surah Al Jumu'ah sebanyak 11 ayat, lengkap dengan bahasa Arab dan latinnya, serta artinya di sini.

Penulis: Whiesa Daniswara
Editor: Daryono
zoom-in BACAAN Surah Al Jumu'ah 11 Ayat, Lengkap dengan Arab dan Latinnya
pixabay/Afshad
Al Quran (pixabay/Afshad) - Bacaan Surah Al Jumu'ah sebanyak 11 ayat, dapat disimak di sini, lengkap dengan bahasa Arab dan latinnya. 

TRIBUNNEWS.COM - Bacaan surah Al Jumu'ah dalam 11 ayat, dapat disimak dalam artikel berikut ini.

Di dalam artikel bacaan surah Al Jumu'ah ini, dilengkapi dengan bahasa Arab dan latinnya, serta artinya.

Surah Al Jumu'ah merupakan surah ke-62 dalam al Qur'an.

Dinamakan surah Al Jumu'ah yang bukan berarti hari Jum'at, melainkan secara bahasa bermakna hari perkumpulan.

Surah Al Jumu'ah ini tergolong surah Madaniyah yang terdiri atas 11 ayat.

Baca juga: Ini Bacaan Surah Yasin Ayat 1 - 83, Lengkap dengan Tulisan Arab dan Tulisan Latin

Baca juga: Bacaan Surah Yasin 83 Ayat Lengkap dengan Latin, Arti, Beserta Link Download MP3-nya

Berikut bacaan surah Al Jumu'ah:

بِسْمِ اللّٰهِ الرَّحْمٰنِ الرَّحِيْمِ

Berita Rekomendasi

يُسَبِّحُ لِلّٰهِ مَا فِى السَّمٰوٰتِ وَمَا فِى الۡاَرۡضِ الۡمَلِكِ الۡقُدُّوۡسِ الۡعَزِيۡزِ الۡحَكِيۡمِ

Yusabbihu lilaahi maa fis samaawaati wa maa fil ardil Malikil Qudduusil 'Aziizil Hakiim

Arti: Apa yang ada di langit dan apa yang ada di bumi senantiasa bertasbih kepada Allah. Maharaja, Yang Mahasuci, Yang Mahaperkasa, Mahabijaksana.

هُوَ الَّذِىۡ بَعَثَ فِى الۡاُمِّيّٖنَ رَسُوۡلًا مِّنۡهُمۡ يَتۡلُوۡا عَلَيۡهِمۡ اٰيٰتِهٖ وَيُزَكِّيۡهِمۡ وَيُعَلِّمُهُمُ الۡكِتٰبَ وَالۡحِكۡمَةَ وَاِنۡ كَانُوۡا مِنۡ قَبۡلُ لَفِىۡ ضَلٰلٍ مُّبِيۡنٍۙ

Huwal lazii ba'asa fil ummiyyiina Rasuulam min hum yatluu 'alaihim aayaatihii wa yuzakkiihim wa yu'allimuhumul Kitaaba wal Hikmata wa in kaano min qablu lafii dalaalim mubiin

Arti: Dialah yang mengutus seorang Rasul kepada kaum yang buta huruf dari kalangan mereka sendiri, yang membacakan kepada mereka ayat-ayat-Nya, menyucikan (jiwa) mereka dan mengajarkan kepada mereka Kitab dan Hikmah (Sunnah), meskipun sebelumnya, mereka benar-benar dalam kesesatan yang nyata.

وَّاٰخَرِيۡنَ مِنۡهُمۡ لَمَّا يَلۡحَقُوۡا بِهِمۡ‌ؕ وَهُوَ الۡعَزِيۡزُ الۡحَكِيۡمُ

Halaman
123
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Berita Populer
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas