Manfaat Daun Salam untuk Kecantikan, Cegah Penuaan Dini hingga Bahan Kosmetik, Ini Penjelasan Ahli
Daun salam juga bisa digunakan untuk kecantikan. Begini penjelasan lengkap dari ahli.
Penulis: Nuryanti
Editor: Garudea Prabawati
Ia menyebut, daun salam sudah terbukti bisa menurunkan konsentrasi glukosa darah.
Sehingga, tanaman ini memang sudah terbukti bisa mengatasi diabetes melitus.
"Sudah terbukti pengujiannya secara praklinik."
"Terbukti bahwa daun salam mampu menunjukkan efek menurunkan konsentrasi glukosa darah."
"Jadi indikasinya ke arah diabetes melitus," jelasnya.
Baca juga: Cara Menanam Daun Salam Beserta Manfaat Daun Salam untuk Kesehatan Tubuh
Baca juga: Manfaat Daun Salam Bagi Kesehatan, Berikut Penjelasannya
Selain diabetes, daun salam ternyata juga bisa dimanfaatkan untuk penyakit hipertensi atau tekanan darah tinggi.
Indri mengingatkan, sebaiknya tidak mengonsumsi daun salam bersamaan dengan obat lain.
"Hati-hati ketika menggunakan bersama obat kimia yang lain."
"Takutnya nanti malah kadar gulanya turun signifikan," ujarnya.
"Jangan bersamaan dengan obat-obat diabetes," lanjut dia.
(Tribunnews.com/Nuryanti)
Berita lain terkait daun salam