Deretan Produk Skincare Lokal yang Viral di Media Sosial Beberapa Waktu Terakhir
Produk kecantikan atau skincare saat ini menjelma jadi kebutuhan bagi beberapa kalangan di Indonesia, khususnya kaum hawa.
Penulis: Bayu Indra Permana
Editor: Willem Jonata
Laporan Wartawan Tribunnews.com, Bayu Indra Permana
TRIBUNNEWS.COM, JAKARTA - Produk kecantikan atau skincare saat ini menjelma jadi kebutuhan bagi beberapa kalangan di Indonesia, khususnya kaum hawa.
Di Indonesia sendiri mulai bermunculan produsen yang menciptakan produk kecantikan asli buatan lokal.
Baik dari merk kenamaan yang sudah puluhan tahun berdiri, atau dari para publik figure yang mulai merambah bisnis tersebut.
Dalam beberapa bulan terakhir deretan produk kecantikan buatan lokal viral di media sosial khususnya TikTok.
Dabe Beaute
Proodu kecantikan ini baru beberapa bulan dirilis namun sudah viral di sosiak media.
Dabe Beaute merupakan bisnis Artis Bella Shofie Rigan yang sudah masuk jajaran skincare populer di Indonesia.
Skincare milik Bella telah menjadi skincare pilihan selebritis Indonesia, sebut saja Lesti kejora hingga Ayu ting-ting yang kini sudah menggunakan produk lokal ini sebagai perawatan wajah mereka, sertifikat BPOM dan halal juga sudah dikantongi produk tersebut.
Sari Ayu
Skincare lokal yang sudah puluhan tahun berdiri di Indonesia ini kembali viral namanya.
Baca juga: Bella Shofie Bahagia Skincare Viralnya Sudah Digunakan Artis-artis Lain
Lewat beberapa video di sosial media, brand yang selalu mengangkat kecantikan asli Indonesia ini viral.
Sudah begitu populer, produk ini dapat dengan mudah dijumpai di mana saja, sampai minimarket dan bahkan warung tradisional.
Mineral Botanica
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.