Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Lifestyle

8 CARA Membuat Produk Kecantikan di Rumah, Mulai dari Pemutih Gigi hingga Penghilang Komedo

Berikut ini 8 cara membuat produk kecantikan dengan bahan alami di rumah, mulai dari penghilang komedo, melebatkan bulu mata dan alis hingga parfum.

Penulis: Adya Ninggar P
Editor: Facundo Chrysnha Pradipha
zoom-in 8 CARA Membuat Produk Kecantikan di Rumah, Mulai dari Pemutih Gigi hingga Penghilang Komedo
brighside.me
Penghilang Komedo- Berikut ini cara membuat delapan produk kecantikan di Rumah 

Kamu harus mengulanginya setiap hari untuk mendapatkan gigi yang lebih putih.

2. Sampo untuk Rambut Berminyak

Sebaiknya jangan terlalu sering mencuci rambut dalam keadaan berminyak dengan sampo.

Terdapat cara untuk mengatasi rambut berminyak dengan bahan alami di rumah.

Berikut bahan yang dibutuhkan:

- 2 dan 1/2 sdm tepung maizena

- 3-4 tetes minyak esensial (lavender atau mawar)

Berita Rekomendasi

Campurkan bahan-bahannya dan taburkan dengan lembut ke rambutmu.

Biarkan selama 5 menit dan kemudian bersihkan kelebihan bedak dengan kuas.

Tepung jagung akan menyerap minyak dan kotoran dan membuat rambutmu bersih dan segar.

3. Penghilang Komedo Alami

komedo hilang
Penghilang Komedo

Soda kue sangat baik untuk mengelupas kulit mati dan bakteri serta menghilangkan komedo, jadi kamu harus mencobanya di rumah.

Berikut bahan yang dibutuhkan:

- 1 sdm

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas