Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Lifestyle

Tanda-tanda Seseorang Sedang Berbohong, Mulai Menggigit Bibir hingga Menarik Kerah Baju

Orang yang sedang melakukan kebohongan dapat terlihat dari gerak dan bahasa tubuhnya. Berikut tanda-tandanya.

Penulis: Faisal Mohay
Editor: Garudea Prabawati
zoom-in Tanda-tanda Seseorang Sedang Berbohong, Mulai Menggigit Bibir hingga Menarik Kerah Baju
brightside
Ilustrasi. Simak beberapa tanda seseorang melakukan kebohongan. 

Tanda terbesar yang perlu kamu perhatikan adalah ketegangan yang kuat di otot-otot mata.

Karena orang itu berjuang melawan keinginan untuk berpaling.

Seakan-akan kamu akan benar-benar menatapnya.

Baca juga: Muluskan Wajah dengan Mudah dan Praktis dengan Facial Scrub, Bagaimana Cara Memilihnya?

4. Membatasi gerak

Gerakan yang tidak terkendali dapat menunjukkan fakta bahwa seseorang berbohong.

Sebaliknya karena pembohong tahu tentang tanda ini, maka akan mencoba membatasi gerakan secara sadar dan tetap diam.

5. Memiringkan kepala

Berita Rekomendasi

Manusia memiringkan kepala jika sangat tertarik pada sesuatu.

Pembohong mungkin memiringkan kepala saat mencoba untuk mendapatkan jawaban.

Orang-orang menggunakan gerakan ini untuk berpura-pura tertarik, berharap orang yang mengajukan pertanyaan tidak nyaman akan melihat gerakan ini dan lebih toleran terhadapnya.

6. Menarik kerahnya dan menyentuh leher

Leher adalah salah satu bagian tubuh kita yang paling rentan.

Ketika kita dalam bahaya, kita dapat menarik kerah kita untuk mencari udara segar.

Gerakan ini menunjukkan bahwa seseorang merasa sangat tidak nyaman dan ingin bebas.

Halaman
1234
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas