Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Kans Besar Ahmad Luthfi-Kaesang Terpilih jika Dipasangkan di Pilgub Jawa Tengah

Nama Kapolda Jateng, Irjen Pol Ahmad Luthfi, memiliki kans besar terpilih jika disandingkan dengan Ketum PSI, Kaesang Pangarep di Pilgub Jateng

Penulis: Facundo Chrysnha Pradipha
Editor: Nanda Lusiana Saputri
zoom-in Kans Besar Ahmad Luthfi-Kaesang Terpilih jika Dipasangkan di Pilgub Jawa Tengah
Istimewa/Tribunnews/Jeprima
Ahmad Luthfi dan Kaesang Pangarep 

"Nah, kalau Pak Andika mau maju paling enggak memberi rasa aman di antara para kader se-Jawa Tengah," ujar Utut.

Utut menjelaskan, Andika disiapkan bukan untuk membenturkan antara institusi TNI dan Polri. 

"Tetapi dalam kontestasi positif lho, bukan membenturkan institusi, begini, enggak. Karena sudah masuk ranah sipil, kalau sudah ranah sipil ini kontestasi," ucapnya.

(Tribunnews.com/Chrysnha, Chaerul Umam)

Berita Rekomendasi
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas