PDIP Bisa Jadi 'Juru Selamat' Penjegalan Anies di Pilgub Jakarta, Pengamat: Asal Mau Mengalah
PDIP dinilai bisa menjadi penyelamat Anies Baswedan bisa maju di Pilkada Jakarta 2024 dan mencegah adanya kotak kosong.
Penulis: Wahyu Gilang Putranto
Editor: Tiara Shelavie
Kolase Tribunnews/Gilang Putranto
Anies Baswdan dan Ketua Umum PDIP, Megawati Soekarnoputri. PDIP dinilai bisa menjadi penyelamat Anies bisa maju di Pilkada Jakarta 2024.
"Jadi saya optimis, aspirasi warga untuk membuat Jakarta lebih modern, Jakarta lebih maju, Jakarta lebih setara, itu nanti akan diusung terus," jelasnya.
Oleh karena itu, Anies Baswedan meyakini bahwa partai-partai politik akan mendukungnya untuk berkontestasi di Jakarta.
"Saya percaya. Saya melihat tidak ada perubahan. Gosip memang macam-macam."
"Tapi kita merujuk pada sikap resmi dan kami yakin demokrasi di Jakarta akan tetap terjaga, aspirasi juga akan muncul jadi pilihan partai-partai," tegasnya.
(Tribunnews.com/Gilang Putranto, Fersianus Waku, Chaerul Umam)
Berita Rekomendasi
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.