Pakai Baju Provokatif di TPS, Sejumlah Orang Diamankan
Polisi menyisir beberapa TPS di Kelurahan Kamal, Kalideres, usai keributan terjadi di TPS 14, Rabu (19/4/2017) siang.
Editor: Willem Jonata
Laporan Wartawan Wartakotalive.com, Theo Yonathan Simon Laturiuw
TRIBUNNEWS.COM, JAKARTA - Polisi menyisir beberapa TPS di Kelurahan Kamal, Kalideres, usai keributan terjadi di TPS 14, Rabu (19/4/2017) siang.
Beberapa orang kemudian kedapatan mengenakan baju bernada provokatif di TPS 13 di dekat Kantor Lurah Kamal. Polisi mengamankan mereka dan memintanya melepas kaus yang dikenakan.
Mereka selanjutnya didata dan diminta pulang.(*)
Berita Rekomendasi
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.