Mau Liburan Akhir Pekan ke Puncak? Simak Jalur Terbaru dan Rute Alternatif Menghindari Kemacetan
Jika hendak menuju Puncak dari arah Jakarta, atau pun sebaliknya, Anda perlu tahu jadwal buka tutup jalur Puncak terbaru yang diterapkan kepolisian.
Editor: Dewi Agustina
Jalur ini akan mengarah langsung ke Jembatan Megamendung menuju kawasan Puncak.
Jalur alternatif ke Puncak selanjutnya yang bisa ditempuh lewat Megamendung.
Baca: Namanya Masuk Survei Bursa Calon Wali Kota Solo, Apa Kata Gibran Rakabuming?
Baca: Ini Jawaban Presiden Jokowi Saat Ditanya Wacana Pembubaran FPI
Dari Megamendung, pengendara langsung belok ke kanan, tepatnya di samping Vimala Hills setelah melalui Simpang Gadog.
Jika pengendara berada di sekitar wilayah Simpang Ciawi menuju ke Puncak, bisa menggunakan jalur arah ke Cibedug.
Sesampainya di pertigaan Cibedug, ambil jalur kiri ke arah Arca Domas. Kemudian ambil jalan menuju Polsek Megamendung.
Lalu pengendara akan melalui Desa Pasir Muncang, Desa Sukabirus, Desa Megamendung, Desa Cidokom, dan berakhir di Desa Citeko Kecamatan Cisarua atau dekat dengan pasar Cisarua.
Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Jadwal Buka Tutup Jalur Puncak Terbaru dan Rute Alternatif"
#Viral: Ria Ricis: Saya Enggak Akan Tutup Channel YouTube, tapi...