Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Cerita Raffi, Remaja 16 Tahun yang Tuntun Kuda dari Bogor ke Jakarta Demi Ikut Aksi Mujahid 212

Raffi dan kedua temannya berjalan sembari menuntun kuda dari pukul 10.00 WIB pagi, Jumat (27/9/2019) kemarin hingga sampai pukul 09.00

Editor: Sanusi
zoom-in Cerita Raffi, Remaja 16 Tahun yang Tuntun Kuda dari Bogor ke Jakarta Demi Ikut Aksi Mujahid 212
TribunJakarta.com/Satrio Sarwo Trengginas
Raffi (16) dan kuda coklat bernama Aulia (3) di kerumunan warga di Jalan MH. Thamrin dekat patung kuda pada Sabtu (28/9/2019). 

Semisal massa aksi mujahid 212 semakin banyak, lanjutnya, rekayasa arus lalu lintas segera diberlakukan.

"Kami akan melihat berapa jumlah massa yang akan hadir hari ini. Apabila nanti telah memenuhi jalan, tentu akan ada rekayasa arus lalu lintas, tergantung pada situasi," katanya.

Susatyo pun belum dapat memastikan ihwal waktu massa aksi mujahid 212 untuk berunjuk rasa. Tergantung situasi.

"Nanti kami lihat perkembangan situasinya seperti apa. Tapi kami telah berkoordinasi dan juga mengimbau secara persuasif pada semua masyarakat untuk kegiatan hari ini," ucapnya.

BERITA TERKAIT
Sumber: TribunJakarta
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas