Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Polisi Sebut Beberapa Pelaku Kerusuhan yang Ditangkap Positif Narkoba

"Ada yang positif, nanti datanya bakal kami kirim," ujar Kabid Humas Polda Metro Jaya, Kombes Pol Argo Yuwono

Penulis: Fahdi Fahlevi
Editor: Imanuel Nicolas Manafe
zoom-in Polisi Sebut Beberapa Pelaku Kerusuhan yang Ditangkap Positif Narkoba
(KOMPAS.com/Ryana Aryadita)
Kabid Humas Polda Metro Jaya Kombes Pol Argo Yuwono di Polda Metro Jaya, Senin (10/6/2019) 

Lokasi itu berada di jalan raya, samping Universitas Atma Jaya, tepatnya di Jl. Garnisun 1. Namun, menurutnya suasana di lokasi itu sudah berubah drastis.

Ia mengatakan semalam tenda putih berdiri di jalan tersebut. Untuk saat ini, jalanan ini sudah bebas dari tenda dan terlihat kendaraan roda dua maupun empat melintas di jalan ini.

"Semalam tendanya masih. Tapi sekarang udah nggak ada. Rusuhnya cuma semalam. Sekarang udah aman ini," imbuh sekuriti itu.

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas