Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Seorang Pria Dikeroyok Massa Usai Diteriaki 'Maling' oleh Anak dari Selingkuhannya

Melihat ibunya bersama lelaki lain, dia pun lari dan berteriak hingga banyak warga berkumpul di depan toko sembako tersebut.

Penulis: Igman Ibrahim
Editor: Dewi Agustina
zoom-in Seorang Pria Dikeroyok Massa Usai Diteriaki 'Maling' oleh Anak dari Selingkuhannya
Ist
Ilustrasi selingkuh, berjalan bersama pacar, tangan lain menggandeng wanita lain. 

Beruntungnya saat kejadian, jajaran Polsek Tebet tengah menggelar patroli rutin di sekitar tempat tersebut.

Kemudian H diamankan oleh petugas kepolisian untuk dimintai keterangan lebih lanjut.

"Kami lagi patroli. Posisi saya lagi ada di Kampung Melayu, terima laporan dari HT dari bawah langsung kami ke TKP," jelasnya.

Namun demikian, Agus mengatakan kasus itu telah diambil langkah damai dari kedua belah pihak.

Baca: Raffi Ahmad Blak-blakan Minta Izin Punya Istri Lagi, Nagita Slavina Tanpa Ragu: Tapi Aku Mundur Diri

Suami N yang istrinya diselingkuhi oleh H tidak mengambil jalur hukum.

Padahal, pihak kepolisian telah membuka pilihan kepada suami N apabila ingin memperkarakan kasus tersebut ke jalur hukum.

"Ini kita mau buat perdamaian karena enggak menuntut si suaminya N. Tapi (H) sudah kita amankan," kata dia.

Berita Rekomendasi
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas