Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Gara-gara Teguran Tidur di Pinggir Jalan setelah Pesta Miras, Penjaga Kapal di Muara Baru Habisi ABK

Seorang penjaga kapal tega menghabisi nyawa seorang ABK gara-gara masalah sepele. Korban ditegur saat tidur di pinggir jalan.

Penulis: Endra Kurniawan
Editor: Tiara Shelavie
zoom-in Gara-gara Teguran Tidur di Pinggir Jalan setelah Pesta Miras, Penjaga Kapal di Muara Baru Habisi ABK
Tribunnews.com/nakedsecurity.sophos.com
Ilustrasi seorang penjaga kapal habisi ABK di di Pelabuhan Muara Baru, Penjaringan, Jakarta Utara. 

Meski demikian Warjono tetap melakukan perlawanan.

Akhirnya, menggunakan senjata tajam yang dibawanya, Warjono melukai Ari.

Serangan Warjono mengenai bagian kiri dari tubuh korban, tepatnya di bawah tulang rusuk.

Setelah melakukan aksinya, Warjono pun langsung melarikan diri.

Sementara itu Ari meninggal dunia setelah sempat dilarikan ke rumah sakit untuk mendapatkan pertolongan dan akhirnya meninggal dunia setelah mendapatkan perawatan medis.

Baca juga: Kakek 62 Tahun di Payakumbuh Tewas Tertembak Senapan Angin 

Pelaku tertangkap usai buron

Usai kejadian, polisi dari jajaran polres Pelabuhan Tanjung Priok melakukan pendalaman.

Berita Rekomendasi

Pihak berwajib juga memburu pelaku lantaran melarikan diri.

Terhitung selama 23 hari, Warjono menjadi buronan.

Hingga akhirnya berhasil ditangkap pada Minggu (29/8/2021) lalu, di kawasan Majalengka, Jawa Barat.

Kapolres Pelabuhan Tanjung Priok AKBP Putu Kholis Aryana mengatakan, tempat pelarian Warjono di Majalengka merupakan kediaman istri sirinya.

"Dia kabur ke Majalengka, di rumah istri sirinya," kata Kholis, dikutip dari Wartakotalive.com.

Polisi membutuhkan waktu 23 hari untuk mengetahui keberadaan tersangka dan menangkapnya.

Baca juga: Racuni Mertua hingga Tewas, Wanita Ini Dituntut 18 Tahun Penjara, Menangis Minta Keringanan Hukuman

Polres Pelabuhan Tanjung Priok menangkap pelaku penusukan ABK yang terjadi di Pelabuhan Muara Baru, Penjaringan, Jakarta Utara, Kamis (2/9/2021).
Polres Pelabuhan Tanjung Priok menangkap pelaku penusukan ABK yang terjadi di Pelabuhan Muara Baru, Penjaringan, Jakarta Utara, Kamis (2/9/2021). (Wartakotalive.com/Junianto Hamonangan)

Sebab, Warjono sempat mencoba kabur ke beberapa tempat setelah menusuk korban, Ari Sutrisno, hingga tewas.

Halaman
123
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas