Kakek Bocah SD yang Tewas Dibunuh Ayahnya di Depok Terpukul: Dia Cucu Kesayangan Saya
Adang adalah ayah Rizki Noviandi Ahmad, pelaku yang membacok anaknya, K hingga tewas.
Editor: Erik S
Jenazah disemayamkan untuk dipertemukan terakhir kali bersama pihak keluarganya sebelum akhirnya dimakamkan di TPU Jatijajar Dua Jatijajar, Tapos, Depok.
Peristiwa ayah bunuh anak ini terjadi di Pondok Jatijajar, RT 3 RW 8, Jatijajar, Tapos, Kota Depok, Jawa Barat pada Selasa (1/11/2022).
Dengan kejam, pria bernama Rizky Novyandi Achmad tega membunuh anak perempuannya yang masih SD.
Baca juga: Kasus Ayah Bunuh Anak di Depok: Saksi Ungkap Korban Sudah Pakai Seragam Sekolah ketika Dihabisi
Sementara itu, istrinya N saat ini sedang dalam perawatan intensif di rumah sakit Sentra Medika akibat luka sabetan senjata tajam di beberapa bagian tubuhnya.
Penulis: Cahya Nugraha
Artikel ini telah tayang di Tribundepok.com dengan judul Kakek Korban Ayah Bunuh Anak di Depok Menangis Saat Menghadiri Pemakaman Cucu Tercintanya