Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Penembakan Bos Rental Mobil di Tangerang: Polisi Tangkap 4 Orang, Peran Pelaku Bakal Diungkap

Kapolresta Tangerang, Kombes Pol Baktiar Joko Mujiono mengatakan polisi telah menangkap 4 pelaku dalam kasus penembakan bos rental mobil di Tangerang.

Penulis: Faryyanida Putwiliani
Editor: Pravitri Retno W
zoom-in Penembakan Bos Rental Mobil di Tangerang: Polisi Tangkap 4 Orang, Peran Pelaku Bakal Diungkap
Kompas.com/Acep Nazmudin
Polres Pandeglang menangkap Ajat Sudrajat, penyewa mobil rental terkait kasus penembakan di Tol Tangerang Merak Km 45, Jumat (3/1/2025). | Kapolresta Tangerang, Kombes Pol Baktiar Joko Mujiono buka suara terkait perkembangan kasus penembakan bos rental mobil di Rest Area Tol Tangerang-Merak KM 45, Banten pada Rabu (1/1/2025).  Baktiar mengatakan, pihaknya akan mengungkap informasi lengkap terkait kasus penembakan bos rental mobil ini dalam konferensi pers pada Senin (6/1/2025) besok. Baktiar juga mengungkap, polisi telah menangkap empat orang pelaku dalam kasus penembakan bos rental mobil di Tangerang, salah satunya adalah Ajat Sudrajat. 

"Saya menolong Pak Ramli (korban penembakan selain Ilyas), tapi ternyata ada satu korban lagi di minimarket, ternyata ayah saya sendiri yang kena tembakan di dadanya dan tangannya," kata Agam.

Kedua korban penembakan sempat dibawa ke RSUD Balaraja, namun Ilyas meninggal dalam perjalanan.

Sementara, Ramli sempat dirawat di RSUD Balaraja, dan kini dipindahkan ke RSCM.

(Tribunnews.com/Faryyanida Putwiliani/Malvyandie Haryadi)(Kompas.com/Muhammad Isa Bustomi )

Baca berita lainnya terkait Bos Rental Mobil Tewas Ditembak.

Berita Rekomendasi
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas