Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Benarkah Pelat Nomor Kendaraan Bermotor Akan Diganti Warnanya? Ini Penjelasan Polisi

Kepolisian Republik Indonesia (Polri) akan mengubah warna pelat nomor kendaraan bermotor yang ajab dimulai pada pertengahan bulan Oktiber.

Editor: Hasanudin Aco
zoom-in Benarkah Pelat Nomor Kendaraan Bermotor Akan Diganti Warnanya? Ini Penjelasan Polisi
KOMPAS.com

Menurutnya, di beberapa negara maju telah menggunakan pelat nomor berwarna terang seperti putih, biru muda, atau kuning.

“Penelitian kami yang telah kami survei pelat nomor kita ini agak sulit di-catch, ditangkap kamera karena pelatnya hitam,” katanya.

Peralihan regulasi pelat nomor ini akan dilakukan secara bertahap.

Awalnya akan direalisasikan terhadap registrasi kendaraan baru, namun tidak terkecuali mereka yang inisiatif mengganti warna plat.

“Step by step itu untuk kendaraan yang baru daftar jadi tidak merepotkan yang sudah pakai,” tuturnya.

Peraturan mengenai warna pelat terkandung dalam Peraturan Kapolri No 5 Tahun 2012.

(TribunWow.com/Fachri Sakti Nugroho)

Berita Rekomendasi
Sumber: Kompas.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas