Fakta Mengejutkan tentang Pembakar Polres Dharmasraya: Anak Perwira Polri hingga Cita-cita ke Suriah
Kebakaran di Markas Kepolisian Resor Kabupaten Dharmasraya, Minggu (12/11/2017) pagi, jadi sorotan. Bagaimana tidak, tempat tersebut diserang oleh...
Editor: Malvyandie Haryadi
TRIBUNNEWS.COM - Kebakaran di Markas Kepolisian Resor Kabupaten Dharmasraya, Minggu (12/11/2017) pagi, jadi sorotan.
Bagaimana tidak, tempat tersebut diserang oleh dua orang tak dikenal.
Dalam kesempatan tersebut, dua orang itu melakukan aksi pembakaran Mapolres Dharmasraya.
Saat aksinya ketahuan oleh aparat kepolisian, kedua pelaku pun sempat diperingatkan.
Baca: Amien Rais Akhirnya Angkat Suara soal Beredarnya Isu JR Saragih-Mumtaz Rais di Pilgub Sumut
Namun, keduanya tak menyerah dan justru melakukan perlawan menggunakan panah.
Tak pelak, aparat kepolisian yang berjaga di Mapaolres Dharmasraya kemudian melepas tembakan ke arah keduanya.
Dua pelaku teror ini pun tewas di tempat.
Baca: Apa yang Dikatakan Mantan Kekasih Saat Tahu Rina Nose Lepas Jilbab?
Berkaitan dengan kejadian ini, satu pelaku teror di Mapolres Dharmasraya sudah diketahui.
Identitasnya pun terkuak sebagai Eka Fitra Akbar.
Lebih lanjut, berikut Tribunwow.com hadirkan ulasan lebih lanjut soal hal tersebut:
1. Anak anggota polisi
Berdasarkan dari hasil penyelidikan, diketahui Eka adalah anak dari anggota kepolisian Polres Muaro Bungo, Iptu M Nur.
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.