Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Respon Dokter Terawan Terkait Pemecatannya, Belum Terima Surat dan Bantah Pernah Iklankan Diri

Nama Mayjen TNI dr. Terawan Agus Putranto menjadi bahan perbincangan sejak beberapa hari terakhir.

Editor: Tiara Shelavie
zoom-in Respon Dokter Terawan Terkait Pemecatannya, Belum Terima Surat dan Bantah Pernah Iklankan Diri
Tribun Pontianak/Kolase
Dokter Terawan 

TRIBUNNEWS.COM  - Nama Mayjen TNI dr. Terawan Agus Putranto menjadi bahan perbincangan sejak beberapa hari terakhir.

Hal ini lantaran terobosan melakukan terapi "cuci otak" sebagai penyembuhan penyakit stroke yang dibuat oleh Kepala RS Pusat Angkatan Darat (RSPAD) Gatot Subroto tersebut.

Orang-orang pun berbondong-bondong datang ke RSPAD Gatot Subroto.

Heboh Terapi Cuci Otak, Rektor Universitas Hasanuddin Sarankan Ini pada Dokter Terawan

Dokter Terawan lalu menyiapkan dua lantai ruangan di rumah sakit tersebut untuk menangani pasien stroke.

Nama ruangannya CVC (Cerebro Vascular Center).

Bagian ini setiap hari bisa menangani sekitar 35 pasien.

Ilustrasi otak dan Dokter Terawan
Ilustrasi otak dan Dokter Terawan (Grid.ID)
Berita Rekomendasi

Biayanya paling murah sekitar Rp 30 juta per pasien.

Beberapa figur publik bahkan pernah melakukan terapi "cuci otak" dari Dokter Terawan.

BACA SELENGKAPNYA >>>

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas